Sabtu, 08 Mei 2010

Sakit, Abah Us Us Meninggal Dunia

You should be able to find several indispensable facts about news in the following paragraphs. If there's at least one fact you didn't know before, imagine the difference it might make.
Innalillahi Wainnailahi Rojiun. Satu lagi komedian Indonesia meninggal dunia. Raden Ahmad Yusuf atau dikenal dengan nama Abah Us Us meninggal dunia di RS MH Thamrin, Cilengsi, Bogor, Sabtu (8/5) sekita pukul 06.55 WIB. Abah meninggal karena pembengkakan jantung yang sudah lama dideritanya.

"Ada pembengkakan jantungnya. Paru-parunya juga kena. Sebelumnya memang masuk RS Cilengsi, Bogor hari Jumat kemarin. Saat awal masuk RS memang sempat batuk-batuk kondisinya," ujar istri Abah, Yus Rohana saat dihubungi wartawan, Sabtu (8/5) siang.

The best time to learn about news is before you're in the thick of things. Wise readers will keep reading to earn some valuable news experience while it's still free.

Dokter yang memeriksa Abah Us Us memang menjelaskan jika paru-paru Abah Us Us bocor. Beberapa penyakit juga diketahui diderita pelawak yang dikenal dengan peniti besarnya itu.

"Pembengkakan jantung yang mungkin karena Abah masih merokok. Makanya pas sakit dia dirawat di ruang ICU," ujarnya.

Jenazah Abah Us Us sendiri saat ini sudah berada di rumah duka di Ujung Berung, Bandung. Rencananya, Abah akan dimakamkan di Bandung hari ini. (kpl/adt/erl)

Don't limit yourself by refusing to learn the details about news. The more you know, the easier it will be to focus on what's important.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar